Happy Together NAGASWARA Group Marbella Anyer 2017
Jumat (28-4-2017) kemarin keluarga besar NAGASWARA bertolak dari Jakarta menuju Marbella Hotel, Convention & Spa Anyer untuk melakukan acara auting. Seluruh staf dan karyawan NAGASWARA dari berbagai devisi mengikuti acara yang dibuka secara resmi oleh CEO NAGASWARA, Bapak Rahayu Kertawiguna.
" Sudah 7 tahun kita tidak mengadakan auting, ini auting kita ke dua.
https://goo.gl/oztiRq