Rahayu Kertawiguna : Tahun Baru Selalu Ada Harapan Baru
Industri musik dan seluruh aspek kehidupan pada umumnya, terpukul hebat bertepatan dengan mewabahnya virus Covid-19 (corona) selama tahun 2020. Hal yang tidak pernah diprediksi oleh siapa pun. Tidak hanya di Indonesia, tapi hampir di seluruh dunia.
Kejadian itu ikut merubah tata kelola usaha yang berbasis musik selama tahun 2020.
https://bit.ly/2L5IETC